• Beranda
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
Tech News, Magazine & Review WordPress Theme 2017
  • Berita
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Jawa Tengah
      • Semarang
      • Jepara
      • Solo Raya
      • Kedu
      • Pantura
  • Pendidikan
  • Politik
  • Kesehatan
  • Ekonomi
  • Peristiwa
  • Teknologi
  • Ensiklopedia
    • Opini
    • Kolom
    • Analisa
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
No Result
View All Result
  • Berita
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Jawa Tengah
      • Semarang
      • Jepara
      • Solo Raya
      • Kedu
      • Pantura
  • Pendidikan
  • Politik
  • Kesehatan
  • Ekonomi
  • Peristiwa
  • Teknologi
  • Ensiklopedia
    • Opini
    • Kolom
    • Analisa
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
No Result
View All Result
Teras Merdeka
No Result
View All Result

Penataan Cagar Budaya di Semarang

Teras Merdeka by Teras Merdeka
13/01/2023
Penataan Cagar Budaya di Semarang

Kawasan Kota Lama, Semarang, Jawa Tengah

Share on FacebookShare on Twitter
Post Views: 309

Teras Semarang – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang, Jawa Tengah melakukan pendataan ulang terhadap bangunan-bangunan bersejarah. Pendataan dilakukan dengan menggandeng tim ahli cagar budaya serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kepala Disbudpar Kota Semarang, R Wing Wiyarso Poespojoedho di mengatakan, pihaknya saat ini tengah melakukan kajian bangunan bersejarah. Terutama untuk semakin memperkuat sektor pariwisata di Kota Atlas.

“Kami melakukan kajian. Kita butuh ‘database’ tentang bangunan cagar budaya. Misalnya, bangunan yang masuk cagar budaya ataupun bangunan cagar budaya yang sudah hilang,” jelasnya, Kamis (12/1/23).

Menurutnya, pemetaan dan pendataan ulang perlu dilakukan. Akan teyapi, ada persoalan manuskrip atau catatan mengenai sejarah Kota Semarang banyak yang tersimpan di Museum Leiden, Belanda.

Karena itu, ia menambahkan, pihaknya harus berkoordinasi dengan Kemendikbud, untuk mempermudah akses dengan Museum Leiden. Khususnya dalam kaitannya menggali sejarah maupun data yang tersimpan mengenai Kota Semarang.

“Kita gandeng Kemendikbud. Mungkin sistemnya kerja sama dengan Museum Leiden untuk menggali data ataupun dokumen tentang Kota Semarang,” terangnya.

Ia menuturkan, dengan manuskrip ataupun data dari Belanda, tentunya akan memudahkan segi penataan bangunan cagar budaya. Terlebih untuk Kota Semarang yang dulunya dikenal dengan Little Netherland, di masa kolonial.

Pemerintah Kota Semarang saat ini tengah berupaya melakukan revitalisasi kawasan Semarang Lama. Di antaranya meliputi Kota Lama dan Kampung Melayu. Ke depan, rencananya akan merambah ke Pecinan dan Pekojan.

Dari sejarah, Kampung Melayu sudah ada sejak abad 17 dan memiliki berbagai bangunan cagar budaya. Seperti Masjid Layur serta beberapa rumah tempo dulu yang ada di sekitar masjid.

Sementara itu, Kementerian PUPR telah menganggarkan Rp 30 miliar untuk revitalisasi sebagai lanjutan Kota Lama.

Apalagi, Kampung Melayu pada jamannya dulu merupakan wilayah yang penting. Selain Kota Lama, Pecinan dan Pekojan.

“Harapan kami bisa menjadi subpenyangga Semarang Lama yang akan dikembangkan Pemkot. Nantinya akan dijual sebagai obyek wisata sejarah, religi dan lainnya untuk wisatawan,” tuturnya.

Sampai saat ini, Disbudpar terus melakukan sosialisasi kepada warga ataupun pemilik bangunan yang diduga masuk dalam kategori cagar budaya agar bisa dilestarikan. Termasuk tidak mengubah fasad (wajah) bangunan.

“Kami minta pemilik bangunan yang belum terdata ini konsultasi dengan tim ahli cagar budaya. Karena ada kaidahnya terkait UU Cagar Budaya. Selain itu, kami juga sedang mencari referensi bangunan mana yang belum menjadi cagar budaya,” pungkasnya.

Tags: bangunan lama SemarangCagar budayaDinas Kebudayaan Semarang
Teras Merdeka

Teras Merdeka

Related Posts

Dyah Tunjung Resmi Pimpin KORMI Kota Semarang Masa Bakti 2025-2029
Semarang

Dyah Tunjung Resmi Pimpin KORMI Kota Semarang Masa Bakti 2025-2029

17/12/2025
Omah Mbuduran Jadi Sorotan UNESCO dalam Pelestarian Arsitektur Vernakular
Berita

Omah Mbuduran Jadi Sorotan UNESCO dalam Pelestarian Arsitektur Vernakular

15/12/2025
Sambut Libur Semester, MAI Layani Khitan Massal Gratis Untuk Anak di Semarang
Semarang

Sambut Libur Semester, MAI Layani Khitan Massal Gratis Untuk Anak di Semarang

14/12/2025
20 Daftar Destinasi Terbaik Dunia 2026, Pulau Komodo NTT Jadi Salah Satunya
Arsip

20 Daftar Destinasi Terbaik Dunia 2026, Pulau Komodo NTT Jadi Salah Satunya

13/12/2025
Next Post

Miranda Kerr accuses Facebook of stealing Snapchat's ideas

TERBARU.

Lazis Jateng Bersama Laznas Ikadi Lepas Truk Kemanusiaan Peduli Sumatra Jilid 3

Lazis Jateng Bersama Laznas Ikadi Lepas Truk Kemanusiaan Peduli Sumatra Jilid 3

08/01/2026
Dolfie Palit Bidik Kemenangan PDIP di Pemilu 2029, Tegaskan Jateng Kandang Banteng

Dolfie Palit Bidik Kemenangan PDIP di Pemilu 2029, Tegaskan Jateng Kandang Banteng

27/12/2025
Lewat Konferda 2025, Dolfie Palit Nahkodai PDIP Jateng Lima Tahun ke Depan

Lewat Konferda 2025, Dolfie Palit Nahkodai PDIP Jateng Lima Tahun ke Depan

27/12/2025
Gelar Konsolidasi, PIRA Jateng Komitmen Kawal Program Unggulan Presiden Prabowo

Gelar Konsolidasi, PIRA Jateng Komitmen Kawal Program Unggulan Presiden Prabowo

26/12/2025
Bantu Korban Bencana, Lazis Jateng Berangkatkan Kembali Truk Kemanusiaan Peduli Sumatra Jilid 2

Bantu Korban Bencana, Lazis Jateng Berangkatkan Kembali Truk Kemanusiaan Peduli Sumatra Jilid 2

25/12/2025

TERPOPULER.

Tahun Kuda Api 2026, 3 Shio Ini Diprediksi Paling Beruntung

Tahun Kuda Api 2026, 3 Shio Ini Diprediksi Paling Beruntung

11/12/2025
KDMP Terkendala Lahan, Desa Diminta Hindari Penggunaan Lahan Sawah dan Pertanian

KDMP Terkendala Lahan, Desa Diminta Hindari Penggunaan Lahan Sawah dan Pertanian

15/12/2025
Dyah Tunjung Resmi Pimpin KORMI Kota Semarang Masa Bakti 2025-2029

Dyah Tunjung Resmi Pimpin KORMI Kota Semarang Masa Bakti 2025-2029

17/12/2025
Owner PT Kota Jati Furindo Yusak Yakin Mas Wiwit Mampu Bawa Jepara Jadi Mulus

Owner PT Kota Jati Furindo Yusak Yakin Mas Wiwit Mampu Bawa Jepara Jadi Mulus

11/10/2024
Heri Pudyatmoko Dorong Pemberdayaan Pemuda lewat Olahraga dan Kreativitas Digital

Heri Pudyatmoko Dorong Pemberdayaan Pemuda lewat Olahraga dan Kreativitas Digital

19/12/2025
Teras Merdeka

Terasmerdeka.com adalah sebuah media online yang bertekad untuk hadir menyajikan konten media yang berkualitas dan transformatif serta memberikan pencerahan kepada pembaca dengan sajian analisa faktual, aktual, dan kritis.

Follow Us

  • Beranda
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

© 2023 Teras Merdeka All right reserved

No Result
View All Result
  • Berita
    • Internasional
    • Nasional
    • Daerah
      • Jawa Tengah
      • Semarang
      • Jepara
      • Pantura
      • Solo Raya
      • Kedu
  • Pendidikan
  • Politik
  • Kesehatan
  • Ekonomi
  • Peristiwa
  • Teknologi
  • Ensiklopedia
    • Analisa
    • Kolom
    • Opini
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Hiburan

© 2023 Teras Merdeka All right reserved